Babinsa Darurejo 0814/08 Plandaan, Hadiri Acara Sedekah Desa.

    Babinsa Darurejo 0814/08 Plandaan, Hadiri Acara Sedekah Desa.

    JOMBANG, - Dengan kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat, diharapkan bisa merekatkan hubungan baik dan sekaligus memberikan rasa aman. Rabu (25/5/2022).

    Sertu Sukardi selaku Babinsa Darurejo berharap dengan Sedekah Desa ini, kita semua harus merasa terus bersyukur dan sekaligus dengan acara ini kita bisa menjalin tali silaturahmi dengan seluruh warga, karena kita semua telah disibukkan dengan kegiatan masing masing.”tutur Sertu Sukardi”.

    Sedekah Desa ini merupakan bentuk dari wujud budaya dan warisan yang turun temurun dilaksanakan, sekaligus merupakan cerminan gotong royong yang merupakan warisan dari nenek moyang yang harus terus di pupuk dan di pelihara, karena tanpa adanya nya kekompakan dan gotong royong acara Sedekah Desa ini tidak akan berjalan dengan baik.”tambah Sertu Sukardi”. (Pendim 0814).

    JOMBANG
    Basory Wijaya

    Basory Wijaya

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 08141/15 Mojowarno, Bersama Forpimcam...

    Artikel Berikutnya

    Penyaluran BLT Dana Desa: Lakukan Pendampingan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Panglima TNI Hadiri Rakor Lintas Sektoral Kesiapan Operasi Lilin 2024
    Jaga Situasi Jelang Natal dan Tahun Baru, Babinsa Koramil 1710-01/Kokonao Sampaikan Pesan-Pesan Keamanan Kepada Masyarakat
    Putu Kambang: Cerita Rasa dari Lengayang yang Tak Lekang Waktu
    Kasad Hadiri Indonesia Open Military Style Drum Corps Competition Panglima TNI Cup 2024

    Ikuti Kami